FBS-Karangmalang. Himpunan mahasiswa (Hima) bahasa Inggris Fakultas Bahasa dan Seni (FBS), English Department Student Association (EDSA) mendapat kunjungan dari himpunan mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) Universitas Galuh Ciamis (Unigal) pada Jumat lalu (8/5). Bertempat di gedung Laboratorium Karawitan, rombongan dalam rangka safari akademik ini disambut dengan...
-
Post date: 08/05/2015 - 12:00
-
Post date: 06/05/2015 - 12:00
FBS-Karangmalang. Hima Pendidikan Bahasa Inggris EDSA (English Department Student Association) melangsungkan aksi donor darah pada Rabu siang (06/05/2015) di ruang Cine Club, Gedung C15 FBS UNY. Kegiatan yang bertajuk “Blood Donation: A Drop of Blood, The Light of Life” tersebut merupakan program rutin yang dilaksanakan setiap tahun oleh EDSA. Kali ini, aksi donor...
-
Post date: 30/04/2015 - 15:00
FBS-Karangmalang. Pada Kamis (30/4/2015) lalu, jurusan Pendidikan Bahasa Inggris FBS selenggarakan workshop bertajuk Learner and Teacher Autonomy. Bertempat di ruang Seminar Gedung Kuliah 1 FBS, workshop ini diisi oleh Jennifer Uhler, yang saat ini menjabat sebagai RELO (Regional English Language Officer) Jakarta.Turut hadir pula Ketua Jurusan PBI Drs. Samsul...
-
Post date: 23/03/2015 - 15:09
FBS-Karangmalang. Kualitas seorang pengurus merupakan penopang keberhasilan kinerja untuk mencapai visi dan misi yang menggerakkan roda organisasi. Oleh karenanya, kualitas dan semangat pengurus harus senantiasa ditingkatkan, salah satunya melalui kegiatan upgrading, seperti yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Pendidikan Bahasa Inggris atau yang lebih akrab dengan sebutan...
-
Post date: 10/02/2015 - 12:43
FBS-Bahasa Inggris. Tiap tahun prestasi mahasiswa FBS semakin mendunia. Di awal tahun 2015, semerbak harum berita baik muncul di kampus ungu FBS. Pasalnya, mahasiswi terbaik FBS, Rahma Fitriana (Pendidikan Bahasa Inggris 2010), telah membawa misi kecendekiaan untuk mengajar di Sekolah Indonesia Singapura selama tiga bulan kurang sepekan (Oktober-Desember 2015). Awal mulanya Rahma mengikuti...
-
Post date: 07/01/2015 - 08:35
FBS-Inggris. Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris (PBI) FBS UNY kembali mengadakan program untuk mendukung Internasionalisasi Prodi dan penerapan kurikulum berbasis Kerangka Kualifikasi Nasional Indonesia (KKNI). Program yang dilaksanakan hari Kamis, 18 Desember 2014 lalu itu, berupa diskusi terbuka dengan mengundang narasumber dari Monash University, Dr. Dat Bao.
Diskusi berfokus pada...
Pages
Contact Us
Copyright © 2024,